Bandung, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Anggota Bawaslu Puadi mengajak perguruan tinggi untuk menjadi mitra Bawaslu dalam pengembangan data pengawasan pemilu.
Sorong, Badan Pengawas Pemilihan Umum — Anggota Bawaslu Herwyn JH Malonda menegaskan pentingnya pengembangan sumber daya manusia (SDM) pengawas pemilu di Tanah Papua yang kuat secara teknis dan memahami nilai-nilai sosial serta budaya masyarakat setempa
Jakarta, Badan Pengawas Pemilihan Umum – Ketua Bawaslu Rahmat Bagja mengusulkan biaya makan, minum, dan transportasi peserta kampanye tidak diberikan dalam bentuk uang tunai.
Medan, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Bawaslu menggandeng Universitas Sumatera Utara (USU) dalam Focus Group Discussion (FGD) Evaluasi Tata Kelola Organisasi Pengawas Pemilu, Rabu (8/10/2025).
Sorong, Badan Pengawas Pemilihan Umum — Dalam filosofi masyarakat Papua, “Satu Tungku Tiga Batu” menjadi simbol kehidupan yang hanya dapat berdiri tegak jika ketiganya saling menopang.